Untuk mempercantik tampilan Puppy Slacko 5.5 kita bisa mengganti wallpaper sesuai yang kita inginkan. Mau foto pribadi, keluarga, gambar pemandangan atau yang lain silahkan saja, asal suka,hehe.. Caranya mudah kok seperti di bawah ini:
Menginginkan sesuatu yang berbeda pada tampilan Komputer. Salah satunya adalah dengan cara mengganti logon screen Windows Seven. Logon Screen Windows Seven yaitu gambar pada saat kita menyalakan komputer atau start up Windows . Agar terlihat lebih menarik maka perlu diganti sesuai keinginan. Berikut cara sedarhana melalui regedit atau registry editor yang dapat membuat senyum lega saat …